Selasa, 31 Juli 2012

Sekolah dan TIK

Mengapa sekolah membutuhkan TIK, coba bayangkan saja jika setiap sekolah di indonesia menerapkan ICT, mungkin saja tidak ada kesulitan dalam mengelola berbagai macam data yang ada di sekolah, mari renungkan apabila :

1. Data / administrasi harus menggunkan IT / berbasis database
2. Penggunaan Email oleh setiap guru.
3. Refrensi tidak terbatas / internet
4. Setiap  Menguasai Komputer
5. Sekolah memilik alat atau media komputer cukup

 inilah tugas dari para mahasiswa, kalo bisa merombak smeua sistem, dan mengganti sistem dengan yang baru terutama menggunakan ICT.


Posting Komentar

◄ Newer Post Older Post ►
 

Copyright 2011 BLOG BATCH 6 SEAMOLEC is proudly powered by blogger.com | Design by Batch 6 Seamolec Published by Template Blogger